Senin, 28 Desember 2009

Kabar Buruk dan Kabar Buruk Sekali....

Dokter : Saya ada kabar buruk, dan juga kabar buruk sekali untuk Anda
Pasien : Ng..... silakan Dok, mulai dari kabar yang buruk dulu.
Dokter : Baiklah... Hasil lab pemeriksaaan darah Anda menunjukkan bahwa sisa hidup Anda tinggal 24 jam
Pasien : (shockk..... dan sedih) 24 JAM ????? Duh Gusti..., lalu.... kabar yang buruk sekalinya apa Dok ?
Dokter : Sejak kemarin saya mencoba mencari Anda, tapi baru sekarang bisa menyampaikan kabar ini.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Dipersilahkan untuk mengisi komentar di bawah ini :